pemrograman java pertemuan 3


Pertemuan ke-3
Selasa, 09 Oktober 2018

Kali ini kita belajar tentang Decision/Keputusan

Struktur Seleksi Sederhana (IF)
Bentuk ini merupakan bentuk yang paling sederhana dari keseluruhan struktur seleksi yang ada. Pada bentuk ini, jika memiliki nilai true saja yang akan diproses.

SATU KONDISI
if(Variabel=Nilai Variabel)
{
Blok Statement kondisi yang benar
}

Contoh
Mengisi Keterangan;
Jika Nilai Siswa >=60 maka Keterangan tidak =’Lulus’
Jika Nilai Siswa <60 maka Keterangan tidak =’Tidak lulus’

Jawaban contoh soal
import java.io.*;
class logikaif
{
public tatic void main (String[]args)
{
int nilai=70
if(nilai>=60)
System.out.printlm(“keterangan=” + “Lulus”)
}
}

(IF-ELSE)
bentuk ini, baik kondisi bernilai true ataupun false diikuti oleg proses khusus. Tetapi yang harus diperhatikan adalah bahwa proses khusus pada keadaan true tidak mungkin akan diproses pada keadaan false dan sebaliknya.

DUA KONDISI

Perintah;
if(Variabel=Nilai Variabel)
{
Blok Statement kondisi yang benar
}Else{
Blok Statement kondisi yang benar

SOAL
-Menentukan besarnya potongan dari pembelian barang yang diberikan seorang pembeli, dengan kriteria;
A. Jika total pembelian kurang dari Rp. 50.000 potongan yang diterima sebesar 5% dari total pembelian
B. Jika total pembelian lebih dari atau sama dengan Rp.50.000 potongan yang diterima sebesar 20% dari total pembelian

maka saya membuat seperti ini
TIGA KONDISI atau LEBIH

Kita akan membuat Laporan Nilai
-Input Data Variabel:
Nama Mahasiswa, Nilai word, Nilai excel, Nilai acces (diisi sendiri)
-Nilai = (nilai word + nilai excel + nilai acces) / 3
-Nilai huruf;
Jika Nilai >=80, maka nilai huruf=”A”
Jika Nilai >=66, dan nilai <80, maka nilai huruf=”B”
Jika Nilai >=55, dan nilai <66, maka nilai huruf=”C”
Jika Nilai >=41, dan nilai <55, maka nilai huruf=”D”
Jika Nilai >=41, maka nilai huruf=”E”
-Nilai mutuu;
Jika nilai huruf “A”, maka nilai mutu=”memuaskan”
Jika nilai huruf “B”, maka nilai mutu=”baik”
Jika nilai huruf “C”, maka nilai mutu=”cukup”
Jika nilai huruf “D”, maka nilai mutu=”kurang”
Jika nilai huruf “E”, maka nilai mutu=”gagal”
- Keterangan
Jika nilai >=55, keterangan =”lulus”
Jika nilai <55, keterangan =”tidak lulus”






Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pemograman Java Pertemuan 10

Pemograman Java Pertemuan 8

Pemograman Java Pertemuan 9