Postingan

Pemograman Java Pertemuan 11

Gambar
Halo sobat kali ini kita masih membahas Konsep Dasar Pemrograman Berorientasi Objek tentang  Polymorphism Apasih Polymorphism itu? Polymorphism merupakan kemampuan untuk memperlakukan object yang memiliki perilaku (bentuk yang berbeda) Polymorphism mempunyai konsep implementasi yaitu: -Overloading : mempunyai keunggulan untuk menggunakan nama yang sama untuk beberapa method yang berbeda parameter -Overriding : Kemampuan subclass untuk menimpa method dari superclass, dengan menggunakan nama dan parameter yang sama pada method contoh Oveloading class Mobil { String warna; int tahunProduksi; public Mobil(String warna, int tahunProduksi){ this.warna = warna; this.tahunProduksi = tahunProduksi; } public Mobil(){ } void info(){ System.out.println("Warna: " + warna); System.out.println("Tahun: " + tahunProduksi); } } Membuat class MobilKonstruktor

Pemograman Java Pertemuan 10

Gambar
Halo kali ini kita membahas Konsep Dasar Pemrograman Berorientasi Objek Inheritance  (Pewarisan)   Pewarisan merupakan sifat dalam bahasa berorientasi object yang memungkinkan sifat-sifat dari suatu kelas diturunkan kekelas lainnya -Suatu class dapat mewariskan atribut dan method kepada class lain (subclass), serta membentuk class hierarchy -Penting untuk Reusability -Java Keyword:extends Latihan 1. Buat class MatematikaCanggih yang merupakan inherit dari class Matematika a) Tambahkan method modulus(int a, int b) yang menghitung modulus dari a dan b b) Operator modulus adalah %     2. Buat class MatematikaCanggihBeraksi yang memanggil method pertambahan, perkalian dan modulus petama kita membuat matematika  class matematika canggih  matematikacanggihberaksi  output sekian pembahasan materi kali ini :)

Pemograman Java Pertemuan 9

Gambar
Halo temen, kita masih membahas lajutan materi yang kemarin Konstruktor -Method yang digunakan untuk memberi nilai awal pada saat object diciptakan -Dipanggil secara otomatis ketika new digunakan untuk membuat instan class -Sifat Konstruktor : Nama kostruktor sama dengan nama class dan tidak memiliki nilai baik dan tidak boleh ada kata kunci void Kata kunci this   Digunakan pada pembuatan class dan digunakan untuk menyatakan object sekarang  Membuat kelas latihan15beraksi output Latihan 1. Buat class Buku 2. Tentukan variabel buku: Judul, Pengarang, Penerbit dan Tahun 3. Buat konstruktor class Buku dengan parameter: Judul,Pengarang,Penerbit,Tahun 4. Buat method cetakbuku 5. Buat class BukuBeraksi dan tampilkan 2 buku:   -Pemrograman Berbasis Objek dengan java, Indrajani, Elexmedia Komputindo, 2007   -Dasar Pemrograman Java, Abdul kadir, Andi offset,2006 membuat class latihan15  Membuat class bukuberaksi output

Pemograman Java Pertemuan 8

Gambar
Halo masih Konsep Dasar Pemrograman Berorientasi Objek Konstruktor, Encapsulation Parameter -Sepedah akan berguna jika ada object lain yang berinteraksi dengan sepedah tersebut -Object software berinteraksi dan berkomunikasi dengan object lain dengan cara mengirikan pesan -pesan adalah suatu method, dan informasi dalam pesan disebut dengan nama parameter Nah sekarang kita akan mencoba latihan dengan soal berikut Buatlah : Class Matematika dan Parameter -Buat Class bernama Matematika, yang berisi method dengan dua parameter: pertambahan(int a, int b) pengurangan(int a, int b) perkalian(int a, int b) pembagian(int a, int b) - Buat Class bernama Matematika, yang berisi method dengan dua parameter: pertambahan(int a, int b) pengurangan(int a, int b) perkalian(int a, int b) pembagian(int a, int b) maka kita bisa mengetikan seperti ini  membuat class a13  output Jenis Method: Mutator dan Accessor -Metho

Pemograman Java Pertemuan 7

Gambar
Halo kali ini kita akan membahas sedikit materi tentang Konsep Dasar Pemrograman Berorientasi Objek Class, Object, method (behavior) , Attribute Apaitu class ? Class merupakan suatu cetakan atau wadah untuk membuat suatu instant dari object. Dan juga group suatu object dengan kemiripan attributes,behavior, dan relasi ke object lain Apaitu Object ? Object merupakan instance dari kelas, sebuah instance adalah representasi nyata dari kelas itu sendiri Perbedaan Class dan Object > Class : konsep dan deskripsi dari sesuatu. Class mendreklarasikan method yang dapat digunakan oleh object > Object : instace dari class, bentuk (contoh) nyata dari class. Object memiliki sifat independen dan dapat digunakan untuk memanggil Method Contoh Class dan Object Class : mobil Object : mobilnya pak Joko, mobil ku, mobil bewarna merah Berorientasi Objek? Katakan lah kita mempunyai Mobil (class) lalu ada yang namanya Attribute